Hadirkan Grass Ball (bola dari rumput plastik) hijau cerah ini dalam ruangan anda. Suasana ruang akan terasa lebih segar namun tetap terjaga keanggunannya. Tampilan Grass Ball yang simpel dan elegan memudahkan anda untuk menempatkannya dalam berbagai desain ruangan. Cukup dengan memvariasi planter/container maka anda akan mendapatkan berbagai suasana baru. Grass ball diameter 40cm ini terbuat dari rumput plastik dari jenis rumput jarum. Grass ball ini cukup ringan sehingga dapat digantung dengan bracket untuk mempercantik bagian atas ruang anda.
Grass Ball ini adalah rangkaian tanaman plastik yang pernah dipesan oleh salah satu customer kami untuk menghias pojok ruangan. Ronce Kembang florist selalu memberikan desain yang unik untuk setiap pesanan. Silakan hubungi kami dan dapatkan rangkaian tanaman plastik dan grass ball dengan berbagai ukuran yang khusus didesain untuk anda.
- Code: AP05
- Size: P 40cm L 40cm T 40cm